Legislasi Anggaran dan Pengawasan (ELAWAS)

Peningkatan kualitas pelayanan publik melalui penyelenggaraan pemerintahan yang baik dan bersih, perlu didukung dengan pengelolaan keuangan yang efektif, efisien, transparan, dan akuntabel. Penguatan tugas pokok dan fungsi anggota dewan dan berkaitan dengan keterbukaan informasi publik maka diperlukan suatu sistem dashboard yang simple, informatif, analitis dan mobile, sehingga dalam pengambilan keputusan mudah dan cepat.

Multiplatform

Touch Ui

Paperless

Everywhere

Costumizeable

Integrated

ELAWAS hadir sebagai solusi kebutuhan anggota legislatif untuk melihat beragam informasi dengan mudah yang diolah dari sistem existing.

Menu Fungsi Legislasi terdiri dari Topik Dasar Hukum, Keterunutan Dasar Hukum, dan Daftar Perda.

Menu Fungsi Pengawasan terdiri dari pendapatan Monitoring Fisik, dan Realisasi Keuangan.

Menu Fungsi Anggaran terdiri dari seluruh informasi APBD sehingga data lebih mudah di analisa

Studi Kasus

Lihat Studi Kasus Lainnya

Pendampingan Inputing RKBMD Tahun 2025 Pemerintah Kota Cimahi

Penyusunan rencana anggaran tahunan dalam sistem pemerintahan bukanlah hal yang sederhana dan membutuhkan waktu dan ketelitian dalam prosesnya. Walaupun dalam era digital ini sudah banyak aplikasi yang dapat membantu pemerintah dalam proses penyusunan rencana tersebut maupun penatausaahan pemerintahan lainnya, dibutuhkan juga keterampilan dalam penggunaan aplikasi-aplikasi tersebut.

Baca lebih lengkap
Kontak Kami

Kemitraan untuk Solusi IT Komprehensif

Kami dengan senang hati akan membantu menjawab pertanyaan yang disampaikan dan membantu Anda menentukan layanan kami yang paling sesuai dengan kebutuhan.

Keuntungan Anda:
Selanjutnya apa?
1

Membuat jadwal yang disepakati

2

Melakukan pertemuan dan konsultansi

3

Membuatkan proposal hasil konsultansi

Jadwalkan Konsultasi Gratis